Curhatan Awal Juli 2021

Sungguh, pengen banget deh nulis banyak hal tapi kok mandek? Males nulis gitu. Ga tau kenapa ih. Sejak abis lebaran kayak yang abis semangat buat nulis gitu. Justru dede yang malah lagi semangat bikin fanfic. Huhuhu :( Sebenernya KLIP bulan lalu cuma dapet 3 setoran doang. Akhirnya ga dapet badge deh. For the first time … More Curhatan Awal Juli 2021

[Movie Review] Dilan 1990: Cowo Nakal Tapi Ga Kasar

Masa SMA adalah masa yang paling indah. Terutama kisah cinta monyetnya. Inilah tema utama dari Film Dilan 1990 yang tayang dari seminggu yang lalu. Film yang diadaptasi dari novel Pidi Baiq: Dilan, Dialah Dilanku 1990 ini bisa dibilang sukses di pasaran karena mengusung nostalgia kisah kasih masa SMA yang bikin “Apa siiiih?” tapi senyam-senyum sendiri … More [Movie Review] Dilan 1990: Cowo Nakal Tapi Ga Kasar

SHERLOCK – The Lying Detective, a conscious hallucination

WARNING! MAJOR SPOILERS IS FOLLOWING Setelah “The Six Thatchers” mengudara, kubu fans kembali terbagi menjadi dua: ada yang bilang “What a masterpiece!” dan ada juga yang menganggap “It’s one of the worst episodes after The Blind Banker!” Lalu saya? I’m sorry guys, I’m on the second team. Saya setuju dengan plot usual­-criminal-case-Sherlock yang bias dengan … More SHERLOCK – The Lying Detective, a conscious hallucination

SHERLOCK – The Six Thatchers, a broken vow

Postingan pertama di 2017 sekaligus pake blog address yang baru, semoga blog ini semakin produktif dan semakin berkualitas isinya. Well, di awal tahun ini para penggemar tv series SHERLOCK sedang bersuka cita or berduka cita sehabis nonton episode terbaru? karena AKHIRNYA season 4 RILIS JUGAAAAA! Setelah disuguhi episode spesial SHERLOCK – The Abominable Bride di … More SHERLOCK – The Six Thatchers, a broken vow

[RECOMMENDED!] DOCTOR STRANGE, The Time and Space Bender

Sebagai penggemar Marvel Cinematic Universe (MCU) terutama Iron Man, saya sudah khatam cerita tentang Iron Man dan beberapa detail tentang Avengers. Saya hafal perjalanan Tony Stark dari awalnya seorang CEO perusahaan senjata Stark Industries menjadi Iron Man hingga dia mengalami PTSD sejak kejadian di New York dan memilih berada di sisi pemerintah saat Civil War … More [RECOMMENDED!] DOCTOR STRANGE, The Time and Space Bender

TAX AMNESTY DARI TUHAN

Sebulan belakangan ini lagi santer dengan yang namanya Tax Amnesty (TA) atau Pengampunan Pajak. TA adalah program pengampunan yang diberikan oleh Pemerintah kepada Wajib Pajak (WP) meliputi penghapusan pajak yang seharusnya terutang, penghapusan sanksi administrasi perpajakan, serta penghapusan sanksi pidana di bidang perpajakan atas harta yang diperoleh pada tahun 2015 dan sebelumnya yang belum dilaporkan … More TAX AMNESTY DARI TUHAN

[MUST WATCH!] Belajar Psikologi dari Dr. Frost

Berawal dari notifikasi ada webtoon terbaru di webtoon Indonesia berjudul Dr. Frost, ternyata webtoon ini sudah diangkat menjadi drama Korea di tahun 2014 akhir dengan judul yang sama. Tema yang dibawakan adalah PSIKOLOGI, sebuah bidang yang sedikit-banyak gw minati sedari SMP. Baca 3 chapter awal ternyata seru juga. Semacam Lie to Me-nya tv series dari … More [MUST WATCH!] Belajar Psikologi dari Dr. Frost

Bendera Setengah Tiang Untuk Moral Bangsa

Lagi asik nge-scroll timeline facebook, tiba-tiba muncul hasil share tentang kasus yang lagi booming sekarang: kekerasan seksual anak di bawah umur disertai penghilangan nyawa (biar agak sopan jangan perkosaan dengan pembunuhan). Lagi ngelewat depan ruang tv abis ngemil di dapur menuju kamar, beritanya tentang itu juga. Lagi ngobrol istirahat di sela-sela kerjaan megang pipet dan … More Bendera Setengah Tiang Untuk Moral Bangsa

[BOOK REVIEW]: Critical Eleven by Ika Natassa

Parampampaaaam! Gw muncul lagi setelah 4 bulanan hasrat untuk menulis gw menguap entah ke mana. Masih dalam effort gw menghilangkan writer’s block yang terus melanda (di pikiran gw cuma ada skripsi doang sekarang, pengen cepet lulus, ya Allah…), gw akan mengulas buku yang baru kemarin gw tuntaskan setelah ia menggapai-gapaikan lembarannya untuk gw baca. Ga kuat kali … More [BOOK REVIEW]: Critical Eleven by Ika Natassa

#NR2015 D25: Sinobis, Si Penimbun Buku

Pernah beli buku selemari tapi belum pernah atau belum sempet dibaca? Selamat datang ke dalam sekte SINOBIS, si penimbun buku! Beberapa bulan ke belakang, gw juga masuk ke dalam sekte ini. Gw mengenal istilah ‘sinobis’ waktu dikasih tau sama temen sepecintabukuan, Ka Jeni, pas gw cerita ke dia gw abis beli buku (lagi) tapi buku yang disegel di … More #NR2015 D25: Sinobis, Si Penimbun Buku